Ruang Lingkup :
- Studi untuk menjadi ahli sastra, kritikus sastra, ahli bahasa, dan filologi Indonesia.
Lapangan Kerja:
- Pada Dirjen Pendidikan dan Kebudayaan, Taman Budaya , Dewan Kesenian, LIPI , Balai Penelitian Bahasa, dan lain-lain.
- Kritikus sastra, dosen diperguruan tinggi, penulis.
PTN Sasaran :
- Regional I : UNIMED , USU , UNP, UNAND , UNJ, UI , UNPAD , UPI .
- Regional II : UNNES , UNDIP , UNS , UNY , UGM .
- Regional III : UNESA, UNAIR, UM, UNEJ, UNUD, UNM, UNHAS, UNIMA, UNSRAT.
Ruang Lingkup :
- Ilmu filsafat mendalami hakikat dari suatu hal, mendalami kaidah-kaidah berpikir, sumber-sumber pengetahuan, pengetahuan tentang keindahan, ideologi suatu negara, dan lain-lain.
Lapangan Kerja:
PTN Sasaran :
- Regional I : UI .
- Regional II : UGM .
- Regional III : -
Ruang Lingkup :
- Mempelajari tingkah laku manusia yang meliputi perasaan, sikap serta proses kejiwaan lainnya. Sasaran psikologi mencakup psikologi industri, sosial, klinis dan pendidikan.
Lapangan Kerja :
- Di setiap perusahaan sebagai staf personalia.
- Psikolog di rumah sakit.
- Biro konsultansi Psikologi
- Dosen di perguruan tinggi.
PTN Sasaran :