Senin, 25 Oktober 2010

BIOLOGI

Ruang Lingkup :
  • Sebagai Sains, lebih memusatkan perhatian pada pengembangan sumber daya hayati dan akhir-akhir ini dikembangkan berupa perekayasaan biologi (bioteknologi).
  • Seorang biolog tidak lepas dari zat kimia maupun sampel dengan berbagai warna karena kerja di laboratorium.
Lapangan Kerja:
  • Dosen di perguruan tinggi.
  • Analis di industri pertanian, peternakan, kehutanan, farmasi.
  • Peneliti di LIPI , BIOTROP , DEPKES , dan lain-lain.
PTN Sasaran: